PENDIDIKAN: Cara Mengunduh File Data Peserta PLPG Sertifikasi Guru 2011

Senin, 17 Oktober 2011

Cara Mengunduh File Data Peserta PLPG Sertifikasi Guru 2011

Cara Mengunduh File Data Peserta PLPG Sertifikasi Guru 2011


44 Votes
Untuk mengurangi beban bandwith blog ini, akhirnya aku menaruh file-file lampiran di situs hosting file semacam 4Shared dan Ziddu. Bagi yang belum terbiasa tentu akan mengalami sedikit kesulitan untuk mendapatkan file yang dibutuhkan, seperti data peserta PLPG Sertifikasi Guru 2011. Untuk itu di sini akan kupaparkan secara sederhana proses pengunduhan (download) file dari Ziddu.com.
Ketika kita mengklik  sebuah tautan (link) yang menyimpan file data peserta PLPG Sertifikasi Guru 2011 di blog ini, maka kita akan diarahkan ke Ziddu.com dimana file tersebut disimpan.

Berikut dilampirkan gambar-gambar yang merupakan halaman-halaman yang muncul selama proses pengunduhan file. Setiap yang dilingkari warna merah adalah yang harus diklik untuk melanjutkan ke halaman berikutnya :
Klik pada gambar untuk memperbesar
Pilih atau klik salah satu file yang anda butuhkan, maka anda akan dibawa ke halaman seperti gambar berikut.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Klik tautan unduh (download link) yang dalam gambar telah dilingkari dengan garis merah.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Klik Options yang muncul di sudut atas, akan muncul menu pop-ups seperti gambar berikut :
Klik pada gambar untuk memperbesar
Klik menu Allow pop-ups for www.ziddu.com, yang dilingkari garis merah dalam gambar. Kemudian klik kata Download.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Jika muncul halaman lain berupa halaman iklan, abaikan saja atau ditutup dengan mengklik tanda silang (X) pada pojok atas. Biasanya halaman iklan akan muncul beberapa kali, diantaranya seperti dua gambar berikut :

Klik pada gambar untuk memperbesar
Gambar di bawah ini adalah halaman berikutnya yang berisi kode verifikasi.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Pindahkan kode verifikasi dengan mengetikan ke dalam kotak di sampingnya.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Klik pada gambar untuk memperbesar
Lalu kembali klik Download, anda akan dibawa ke halaman berikut dengan sebuah kotak dialog.
Klik pada gambar untuk memperbesar
Hanya dengan melakukan satu klik pada tombol OK, anda segera mendapatkan filenya
Klik pada gambar untuk memperbesar
Selamat mencoba!
Catatan : Halaman lain yang tiba-tiba muncul selain seperti yang ditampilkan dalam gambar-gambar di atas adalah halaman iklan yang tidak ada hubungannya dengan proses pengunduhan file, silahkan langsung ditutup.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PENDIDIKAN PERLU PERHATIAN

Apakah anda prihatin dengan kualitas pendidikan di Indonesia?
bagaimana solusi terbaik menurut anda?

Daftar Blog Saya